Smart Branding atau branding daerah yang pintar adalah praktik inovatif dan kreatif pemerintah daerah memanfaatkan teknologi terkini untuk membangun positioning dan nilai jual (brand value) daerah baik ditingkat nasional maupun internasional, sehingga mampu meningkatkan daya saing daerah dalam menarik partisipasi masyarakat dan investasi bisnis/investor dari dalam maupun luar daerah guna mendorong aktifitas perekonomian dan penegmbangan kehidupan sosial dan budaya lokal yang berujung pada peningkatan kesejahteraan masyarakat.
Konsep Smart Branding harus diterapkan sekaligus di ukur dalam 3 sub-dimensi, yakni: Pariwisata daerah (Tourism), Bisnis daerah (Bussiness Branding), dan Wajah Kota (City Appearance).
Upaya yang telah dilakukan pemerintah dalam Menyelenggarakan Smart Branding di Ngawi
Portal Informasi tentang berita-berita update tentang Ngawi yang dikembangkan oleh Dinas Pariwisata Ngawi